Veteran Blora diapresiasi Pertamina di Hari Kesaktian Pancasila

SHARE:

Dalam rangka Hari Kesaktian Pancasila sejumlah veteran di Kabupaten Blora, Jawa Tengah mendapatkan apresiasi berupa voucher dari Per...

Dalam rangka Hari Kesaktian Pancasila sejumlah veteran di Kabupaten Blora, Jawa Tengah mendapatkan apresiasi berupa voucher dari Pertamina Region Jawa Bagian Tengah (RJBT). Apresiasi diberikan oleh SBM Sales Brand Manager, Abisatya, di SPBU Mlangsen, Kecamatan/Kabupaten Blora, Jawa Tengah, Jumat (1/10). 
Sebanyak lima Veteran dari pajuan Dwikora, Seroja dan lainnya, masing masing mendapat vocher sebesar Rp. 1 Juta, karena telah berlangganan Pertamax sejak adanya Pertamax di SPBU. "Karena bertepatan dengan hari Kesaktian Pancasila, bayak sekali veteran yang gugur pada saat itu. Jadi kami memilih veteran untuk kami apresiasi, karena jasa besar beliau sehingga kita sekarang bisa menikmati kondisi saat ini," ungkap Abisatya 

Program Langit Biru
Pertamina, lanjut Abisatya, memiliki program langit biru, yaitu pembelian produk yang ramah lingkungan dan berkualitas. "Pertamax ini bisa, memberi solusi bagi masyarakat untuk membeli BBM yang ramah lingkungan dan berkualitas," jelasnya.
Selain sebagai pelanggan Pertamax, di Hari Kesaktian Pancasila ini, Pertamina juga memberi penghargaan atas jasa - jasa besar para pejuang Veteran, yang rela berkorban jiwa raga membela tanah air.

Apresiasi Veteran 
Salah satu penerima voucher dari Pertamina, yaitu Mujiman veteran Operasi Seroja, mengungkapkan apresiasinya untuk keunggulan produk Pertamax dan baiknya pelayanan di SPBU. "Untuk pelayanan di SPBU Pertamina sangat bagus ya, dan untuk Pertamax ini kwalitasnya sangat bagus, irit, ramah lingkungan, perawatan mesin juga bagus. Saya itu berlangganan Pertamax sudah sejak ada Pertamax," kata Mukiman pejuang veteran Seroja. (Meg/me)
Nama

berita,237,blog-opini,2,budaya,12,desa,42,download,3,konstruksi,6,lingkungan,4,masalah,18,pendidikan,23,potensi,71,umkm,6,wanita,2,
ltr
item
BLOK TEPI: Veteran Blora diapresiasi Pertamina di Hari Kesaktian Pancasila
Veteran Blora diapresiasi Pertamina di Hari Kesaktian Pancasila
https://lh3.googleusercontent.com/-hhh0rMdiGIU/YVbbJWMss9I/AAAAAAAAHSY/WL-gdrb02S0W4PS2tldOil5VjCmh3z7hgCLcBGAsYHQ/w640-h360/1633082146553580-0.png
https://lh3.googleusercontent.com/-hhh0rMdiGIU/YVbbJWMss9I/AAAAAAAAHSY/WL-gdrb02S0W4PS2tldOil5VjCmh3z7hgCLcBGAsYHQ/s72-w640-c-h360/1633082146553580-0.png
BLOK TEPI
https://www.bloktepi.com/2021/10/veteran-blora-diapresiasi-pertamina-di-hari-kesaktian-pancasila.html
https://www.bloktepi.com/
https://www.bloktepi.com/
https://www.bloktepi.com/2021/10/veteran-blora-diapresiasi-pertamina-di-hari-kesaktian-pancasila.html
true
3951806957000212295
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content